“ Iftina Amar, Siswi Mts Al Irsyad Raih medali Perunggu Olimpiade IPA Nasional”

Bondowoso. 12/09/2024. Siswi Mts al irsyad Putri bondowoso yang lebih dikenal dengan (MANTAP) meraih medali perunggu dalam olimpiade IPA Nasional. Iftina Amar siswi yang duduk dibangku kelas 8 mengakui kali pertama mengikuti kompetisi IPA.

Menurut Iftina Amar, dalam perlombaan tersebut ia sama sekali tidak mengejar kejuaraannya. Motivasinya mengikuti olimpiade tersebut karena sekedar ingin merasakan ikut kompetisi tingkat nasional saja.

“ Awalnya saya dapat informasi dari ustadzah Devinta, karena ustadzah yang mencarikan kami kompetisi-kompetisi. Saat tau itu saya tertarik dan ikut lomba tersebut” Ucap Iftina.

Menurut ustadzah Devinta sebagai penganggung Jawab Peretasi siswi di Mts dan MA al irsyad putri (MANTAP) adalah bentuk kinerjanya untuk menciptakan atmosver kompetisi bagi siswi-sisiti MTs dan MA al irsyad.         

“ Kami manfaatkan era informasi yang sangat terbuka ini untuk memberikan ruang proses yang luas pada sisiwi kami. Kami aktif carikan mereka lomba dengan harapan semua kemampuan dapat terserap dan teraplikasi, serta menumbuhkan semangat belajar siswi” Tutur Ustadzah Devinta.

 Ustadzah Devinta berharap “ Harapan kami pengetahuan siswi bertambah dan positif begitu, jadi siswi itu lebih banyak meluangangkan waktunya untuk belajar dari pada sekedar bermaian berlebihan. Karena hasil pengamatan kami, setelah siswi berperestasi dan dia katakanlah menang lomba, niat, minat dan motivasi belajarnya naik. Itu yang kami sedang upayakan sekarang menaikan lingkungan yang sangat positif kompetitif sehat tersebut” Tutup Ustadzah Devinta.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Ikuti Kejuaraan Pencak Silat 4 Santri Ma’had Al Irsyad Peroleh Medali Emas dan Perak Jenjang Madrasah Tsanawiyah (MTs)”

Bondowoso. 12/09/2024. Empat santri Ma’had Al Irsyad Al Islamiyyah Bondowoso menjuarai Lomba Pencak Silat yang diadakan oleh Ikatan Pencasilat Silat Indonesia (IPSI) Bupati CUB IV

13/09/2024 07:57 - Oleh Al Irsyad Bondowoso - Dilihat 55 kali
“ Siswi Madrasah Aliyah Putri AL Irsyad Raih Medali Emas Olimpiade Al qur'an Hadist Tingkat Nasional”

Bondowoso. 12/09/2024. Menyukai mata pelajaran Ilmu Pendidikan Agama Islam, fatma Baharun siswi kelas 11 MA Al Irsyad Putri Bondowoso meraih medali emas dalam olimpiade PAi, Olimpiade A

12/09/2024 14:45 - Oleh Al Irsyad Bondowoso - Dilihat 69 kali
“ Akui Suka bahasa Ingris, Naula Mumtaza Kembali Juarai Kompetisi Bahasa Ingris”

Bondowoso, 12/09/2024. Siswi Mts al irsyad Putri Bondowoso, Naula Mumtaza kembali menjuarai kompetisi bahasa ingris, berbeda dengan juara sebelumnya yaitu lomba Pidato Bahasa Ingris di

12/09/2024 14:38 - Oleh Al Irsyad Bondowoso - Dilihat 84 kali
“ Navisa Adelia Putri, Siswi Mts al irsyad Putri Raih Prestasi Olimpiade bahasa Ingris”

Bondowoso. 12/09/2024. Navisa Adelia Putri, Siswi Mts al irsyad Putri Raih Prestasi Olimpiade bahasa Ingris, dalam bidang akademik, Navisa memang memiliki kemampuan baik di kelasnya yai

12/09/2024 14:14 - Oleh Al Irsyad Bondowoso - Dilihat 121 kali
Peringati Milad ke 110 Pimpinan Cabang Al Irsyad Bondowoso, Beri Penghargaan Kepada Pengabdian Tenaga Pendidik Di Lingkungan AL Irsyad Bondowoso.

Bondowoso, 06/09/2024. Pimpinan Cabang al Irsyad al islamiyyah Bondowoso berikan penghargaan kepada tenaga pendidik dari jenjang pendidikan dini sampai Madrasah Aliyah diLingkungan pend

07/09/2024 08:14 - Oleh Al Irsyad Bondowoso - Dilihat 164 kali